Langkah 1 | Langkah 2 | Langkah 3 | Langkah 4 | Langkah 5 | Langkah 6 | Langkah 7 | Langkah 8 | Langkah 9 |
---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Pilih Kebijakan/Program/Kegiatan yang akan dianalisis | Data Pembuka Wawasan | Isu Gender | Kebijakan dan Rencana Ke Depan | Pengukuran Hasil | ||||
Faktor Kesenjangan | Sebab Kesenjangan Internal | Sebab Kesenjangan Eksternal | Reformulasi Tujuan | Rencana Aksi | Data Dasar (Base-line) | Indikator Gender | ||
1 | 2 | 3 | 4 | 5 | 6 | 7 | 8 | 9 |
Program:
Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan
Kegiatan:
Pembangunan Sarana dan Prasarana Kelurahan di Kelurahan Bendul Merisi
Sub Kegiatan:
Pembangunan Sarana dan Prasarana Kelurahan
Tujuan Sub Kegiatan:
Mewujudkan tersedianya sarana dan prasarana di Kelurahan |
Data Umum:
Jumlah Penduduk : 17.316J, L : 8.448, P : 8.868;
Minimnya SDM masyarakat dalam pengajuan usulan Pembangunan secara tepat dan akurat
Minimnya peran serta masyarakat dalam mengikuti Musbangkel ( Musyawarah Pembangunan Kelurahan )
Minimnya perempuan dalam melakukan perkerjaan pembangunan
Jumlah Pembangunan Saluran di Kelurahan Bendul Merisi Tahun 2023 sebanyak 11 lokasi dikerjakan 2 Pokmas sebanyak 30 orang : L: 24 orang P: 6 Orang
|
Akses:
Keterlibatan Perempuan dalam penyusunan perencanaan Pembangunan Sarana dan Prasarana masih kurang
Partisipasi:
Kurangnya SDM Ketua RW, RT, LPMK dan TOKOH Masyarakat terkait dalam penyusunan Perencanaaan Pembangunan dan pengajuan kebutuhan sarana dan prasarana
Kontrol:
Melibatkan semua gender dalam proses pembangunan sarana dan prasarana
Manfaat:
meningkatkan perekonomian dan melibatkan seluruh gender berperan aktif dalam pembangunan |
Kurangnya SDM aparatur dalam menyusun perencanaan anggaran dan perencanaan Pembangunan | Kurangnya partisipasi gender dalam melakukan usulan kegiatan dan perencanaan pembangunan | Terlaksananya kegiatan pembangunan sarana dan prasarana kelurahan | membuat usulan pengadaan dan penganggaran perencanaan pembangunan yang belum pernah dilakukan ditahun sebelumnya | mengusulkan pengadaan dan pembangunan pada kegiatan musbangkel |
Output:
Tersedianya sarana dan prasaranan yang memadai
Outcome:
meningkatkan penghasilan warga |