GENDER BUDGET STATEMENT (GBS)
Dinas Kebudayaan, Kepemudaan dan Olahraga serta Pariwisata

NAMA PERANGKAT DAERAH Dinas Kebudayaan, Kepemudaan dan Olahraga serta Pariwisata
UNIT ORGANISASI Dinas Kebudayaan, Kepemudaan dan Olahraga serta Pariwisata
TAHUN ANGGARAN 2021
PROGRAM Pengembangan Sumber Daya Pariwisata dan Ekonomi Kreatif
KEGIATAN Pengembangan SDM di Sektor Pariwisata
SUB KEGIATAN Pelatihan Dasar SDM Kepariwisataan bagi masyarakat, guru dan pelajar (mahasiswa dan/atau siswa)
TUJUAN SUB KEGIATAN meningkatkan pengetahuan SDM di Sektor Pariwisata
KODE SUB KEGIATAN -
ANALISIS SITUASI
  1. Data Pembuka wawasan
    • Proyeksi Penduduk Kota Surabaya Tahun 2020 L : 1.474.330 orang P : 1.496.970 orang
    • -
    • -
    • -
    • -
  2. Isu dan Faktor Kesenjangan Gender
    1. Faktor Kesenjangan :
      Akses:
      Jumlah SDM sektor pariwisata untuk mengikuti pelatihan. Namun masih rendahnya jumlah SDM sektor pariwisata laki-laki yang mengikuti pelatihan dibandingkan perempuan. Laki-laki 46,15 % sementara perempuan 53,85 %
      Partisipasi:
      Proporsi SDM sektor pariwisata yang mengikuti pelatihan
      Kontrol:
      Proporsi pejabat pengawas sub kegiatan pelatihan dasar SDM Kepariwisataan bagi masyarakat, guru dan pelajar didominasi oleh laki-laki dengan presentase laki-laki 66,67%, perempuan 33,33%
      Manfaat:
      Proporsi SDMsektor pariwisata yang mengikuti pelatihan sama dengan jumlah SDM sektor pariwisata yang memiliki kompetensi yang baik.
    2. Sebab Kesenjangan Internal :
      Tidak adanya media KIE tentang konsep Gender
    3. Sebab Kesenjangan Eksternal :
      Pembangunan sektor pariwisata memerlukan banyak peran dan kontribusi perempuan
CAPAIAN SUB KEGIATAN
  1. Tolak Ukur :
    meningkatkan pemahaman kepada peserta pelatihan tentang ketrampilan dan pengetahuan di sektor pariwisata, sehingga memiliki kompetensi yang baik, baik laki-lali maupu perempuan
  2. Indikator dan Target Kinerja :
    Output: Meningkatnya jumlah SDM sektor pariwisata yang mengikuti pelatihan Laki-laki dari 30 orang (46,15%) menjadi 38 orang (48,33%) Perempuan dari 35 orang (53,85%) menjadi 62 orang (51,67 %)
    Outcome: TercapainyaSDM sektor pariwisata yang memiliki kompetensi yang baik
JUMLAH ANGGARAN SUB KEGIATAN(Rp.) 221990889
RENCANA AKSI
Aktivitas 1 Pengembangan Sumber Daya Pariwisata dan Ekonomi Kreatif
INDIKATOR OUTCOME / DAMPAK / HASIL SECARA LUAS Output:
Meningkatnya jumlah SDM sektor pariwisata yang mengikuti pelatihan Laki-laki dari 30 orang (46,15%) menjadi 38 orang (48,33%) Perempuan dari 35 orang (53,85%) menjadi 62 orang (51,67 %)
Outcome:
TercapainyaSDM sektor pariwisata yang memiliki kompetensi yang baik