WELCOMING PARTY FORUM ANAK SURABAYA 2024-2026
•
Bertepatan di Podcast SIAREK FAS telah dilaksanakan welcoming party untuk Pengurus Forum Anak Surabaya Tahun 2024-2026.
•
Kegiatan yang dikemas dari berbagai acara seperti paparan terkait peran Forum Anak, payung hukum, dan bonding antar pengurus melalui blind date, berhasil membuat pengurus baru Forum Anak Surabaya merasa senang dan bahagia karena telah menjadi bagian dari organisasi ini.
•
Acara tersebut juga dihadiri oleh Kepala DP3APPKB Ibu Ida Widayati, MM.